Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2022

layout buku menggunakan Adobe InDesign

Gambar
  Tugas kali ini yaitu pembuatan layout buku menggunakan Adobe InDesign. Adobe InDesign adalah perangkat lunak desktop publishing (DTP) yang diproduksi oleh Adobe system yang dapat digunakan untuk membuat poster, brosur, bahkan majalah atau buku. Perangkat lunak ini digunakan untuk pembuatan karya seperti eBook, poster, majalah digital, brosur, PDF interaktif dan penerbitan buku. Software ini memiliki cara kerja membuat rancangan desain layout dari beberapa isi dan objek desain, serta mengolah beberapa jenis font dan file gambar yang ditautkan. Berikut merupakan hasil layout buku menggunakan Adobe InDesign  

Layout Buku "Proses Perancangan Logo Gift Box"

Gambar
Tugas kali ini yaitu pembuatan layout buku menggunakan microsoft word.  Pengertian layout secara umum adalah suatu penentuan tata letak desain pada elemen tertentu sehingga menghasilkan visual yang menarik. layout buku adalah tata letak suatu tulisan dalam buku atau letak komponen yang ditulis pada buku. Untuk t ujuan dan manfaat utama layout adalah membuat tampilan menjadi komunikatif dan juga mendukung penataan elemen gambar dan teks. Berikut merupakan hasil layout buku yang telah saya buat