layout buku menggunakan Adobe InDesign

 


Tugas kali ini yaitu pembuatan layout buku menggunakan Adobe InDesign. Adobe InDesign adalah perangkat lunak desktop publishing (DTP) yang diproduksi oleh Adobe system yang dapat digunakan untuk membuat poster, brosur, bahkan majalah atau buku. Perangkat lunak ini digunakan untuk pembuatan karya seperti eBook, poster, majalah digital, brosur, PDF interaktif dan penerbitan buku. Software ini memiliki cara kerja membuat rancangan desain layout dari beberapa isi dan objek desain, serta mengolah beberapa jenis font dan file gambar yang ditautkan.


Berikut merupakan hasil layout buku menggunakan Adobe InDesign
 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tutorial membuat vector wajah simple di infinite design

Pertimbangan Dalam Redesain Kemasan Produk Oishi Pillows Rasa Ubi

Latihan 1 Infografis